Babinsa Selalu Ditengah Tengah Masyarakat Untuk Memberikan Komunikasi Sosial

Babinsa Selalu Ditengah Tengah Masyarakat Untuk Memberikan Komunikasi Sosial

Kodim Sragen – Babinsa Selalu Ditengah Tengah Masyarakat Untuk Memberikan Komunikasi Sosial

Babinsa Selalu Ditengah Tengah Masyarakat Untuk Memberikan Komunikasi Sosial


Jumat, 18 November 2022 pukul 09.00 Wib  s.d selesai Serma Supriyanto Babinsa Dawungan melaksanakan Kegiatan Komunikasi sosial (Komsos) dengan Karyawan PDS di  Dk.Bebdungan Rt 02 Desa Dawungan Kecamatan Masaran. 

Kegiatan silaturahmi serta komunikasi sosial adalah bagian dari pada peran dan fungsi Babinsa dalam melakukan pembinaan teritorial di wilayah yang menjadi binaannya.

Berkomunikasi dan berinteraksi secara langsung dengan segenap komponen masyarakat, sehingga hubungan kedekatan dapat terjaga dan terbina dengan sebaik–baiknya.

Dalam rangka silaturahmi, serta pendekatan bersama segenap komponen warga masyarakat dan guna menjaga hubungan baik yang selama ini terjalin, agar supaya terwujud kekompakan dan kebersamaan antara satu dengan lainnya.

Serma Supriyanto menambahkan, perkembangan informasi yang cukup pesat, dimana banyak isu-isu yang beredar saat ini belum tentu benar adanya, perlu diwaspadai. Masyarakat harus benar-benar teliti supaya tidak salah dalam menanggapi isu tersebut.

Karena itu, pihaknya mengingatkan, apabila terjadi sesuatu hal di lingkungan warga, maka segera koordinasikan dengan aparat terkait, supaya permasahan tersebut dapat segera diatasi bersama-sama dan tidak main hakim sendiri.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *