NARSI, IBU MUDA YANG PANDAI MENCANGKUL DI TMMD REG KE 103 TA. 2018

NARSI, IBU MUDA YANG PANDAI MENCANGKUL DI TMMD REG KE 103 TA. 2018

Sragen, 29 Oktober 2018, Pelaksanaan
TMMD KE 103 di ds. Sambirejo, Sragen saat yang di gelar ibu muda ini fasih
mencangkul disebabkan demi ikut menyengkuyung kerja bersama TNI bersama warga
agar cepat selesai.
Cangkul alat pertanian yang indentik
dengan kaum pria ini, bagi bu Narsi 31 th warga dk. Gempol, Ds. Sukorejo Sragen
ini ternyata bukan hal yang asing. Sosok Bu Narsi salah satunya warga yang
terlihat fasih dan tak canggung dlm memegang dan mengayunkan cangkulnya.
Dari penuturan bu Narsi dirinya memang
sudah  terbiasa membantu suami mengolah sawah. Bahkan dari pagi sampe sore
bertepatan dengan pembangunan jalan cor didesanya yang dibangun TNI dan warga
bu Narti dengan sigap dan tanpa malu-malu mencangkul pasir dan batu kerikil
buat dicampur dengan semen. 
Panasnya mataharipun tak dihiraukannya .
Bu Narsi mengajak segenap lapisan masyarakat bersama sama bahu membahu bersama
TNI mengerahkan segenap tenaga dan pikiran buat kesejahteran desanya.
Tekad bu Narsi tergolong sangat unik,
dia seorang wanita yang begitu menggebu-nggebu dan merasa ikut terpanggil untuk
ikut partisipasi di TMMD agar desanya dapat lebih maju dari sebelumnya,
ujarnya.
NARSI, IBU MUDA YANG PANDAI MENCANGKUL DI TMMD REG KE 103 TA. 2018


Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *