Silahturahmi Dengan Appem Ini Yang di Dapat Babinsa

Silahturahmi Dengan Appem Ini Yang di Dapat Babinsa

Kodim SragenSilahturahmi Dengan Appem Ini Yang di Dapat Babinsa

Silahturahmi Dengan Appem Ini Yang di Dapat Babinsa

Guna mempererat tali silaturahmi dan Sinergitas dengan Aparat Pemerintah Desa Cemeng,  Sertu Wiyono Babinsa Desa Cemeng Koramil  09/Sambungmacan Kodim 0725/Sragen melaksanakan Komsos dengan  aparat pemerintahan Desa Cemeng, Jum’at ( 16/06/2023 )

Dikatakan  Sertu Wiyono bahwa Kegiatan komunikasi sosial yang dilakukan Babinsa tersebut merupakan salah satu pelaksanaan metode Binter yang bertujuan untuk meningkatkan kebersamaan TNI dan Rakyat terutama dengan Appem sehingga kedepannya akan mempermudah dalam melakukan koordinasi dalam pelaksanaan setiap kegiatan,”kata  Wiyono.

Komsos ini dilakukan dengan tujuan agar terjalin sinkronisasi program dan kegiatan pemerintah pusat dengan daerah, melalui Komsos TNI dan aparat pemerintah (Appem) dapat mencari solusi dan menyamakan persepsi dalam menyelesaikan permasalahan-permasalahan di daerah, serta dapat mencegah penyampaian informasi-informasi yang salah yang dapat menimbulkan kesalahpahaman di lingkungan masyarakat.

Diakhir bincang bincang tersebut Bapak Agus salah satu Appem mengapresiasi Babinsa karena selama ini selalu melakukan koordinasi dengan kami, sehingga setiap kegiatan yang dilakukan selalu berjalan sinkron dan baik,” ucapnya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *