Berita  

GIAT PELANTIKAN ANGGOTA BPD DI WIL. MONDOKAN

Mondokan, 29 Nopember 2012.

              Danramil-14/Mondokan Kapten Inf M. Baidlowi bersama Muspika ,KUA dan Kepala Desa Se Kec. Mondokan menghadiri undangan pelantikan dan peresmian anggota badan permusyawaratan desa ( BPD ) baru masa bhakti 2012 – 2018 serta pelepasan anggota BPD lama se Kec. Mondokan oleh Camat Mondokan Tri Warsono, S. Sos pada Hari Senin Tanggal 27 Nopember 2012 Pukul 09.00 Wib s/d Selesai yang bertempat di Gedung KPRI Guru Kec. Mondokan. Dalam pelaksanaan kegiatan tersebut tidak ada kata sambutan dari Danramil 14/Mondokan  dan sambutan disampaikan langsung oleh Camat mondokan berjalan dalam keadaan aman, lancar dan tertib sampai dengan selesai.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *