Sambungmacan, 04 Oktober 2012.
Anggota Koramil
09/Sambung macan melaksanakan Karya Bhakti TNI pada Hari Kamis Tanggal 27
September 2012 bertempat di Dk. Butuh Ds. Banaran Kec. Sambungmacan. Kegiatan Karya
Bhakti difokuskan pada pengecoran jalan sepanjang 700 M. Karya Bhakti
dihadiri oleh Anggota Koramil Sambungmacan, Aparat Dk. Butuh serta
Masyarakat sekitar. Karya bhakti pengecoran jalan ini dimasudkan agar
musim penghujan nanti tanahnya tidak becek dan bisa dilewati kendaraan
sehingga akses ke Desa lain menjadi lancar.














